Selamat Datang di Zona Integritas BKK Kelas I Banjarmasin.   Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM).

Pelayanan Kesehatan Dalam Rangka Seleksi Peserta PPPK di Poltekkes Banjarbaru Pada tanggal 12 Desember 2022

  1. Pada sesi 1 terdapat 90 orang terdiri dari HST 18 orang dan 72 org HSS. Tidak ada yang melalkukan pemeriksaan ke ruangan pelayanan kesehatan
  2. Pada sesi 2 ada 90 peserta dari HST. Ada 1 orang yang melakukan pemeriksaan di ruang kesehatan.
  3. Pada sesi 3 ada 90 peserta dari HST. Ada 1 orang yang melakukan pemeriksaan di ruang kesehatan. Ada 1 orang yg tidak bisa ikut tes karena tidak vaksin Covid-19 dan 1 orang tidak hadir.

Kesimpulan :

  1. Ada 2 orang peserta yang melakukan pemeriksaan di ruang pelayanan kesehatan dan kedua nya bisa mengikuti tes seleksi PPPK.
  2. Ada 1 orang peserta tidak bisa mengikuti ujian karena tidak ada vaksin Covid-19
  3. Ada 1 orang peserta yang tidak hadir

Petugas :

  1. dr. Shinta Kumala Ayu
  2. Erma Yuniar
  3. M. Ramdani